PREDIKSI SOAL ULANGAN TENGAH SMESTER GANJIL 2013-2014
A.PILIHAN GANDA
1.Bagian peta yang berisi
symbol-simbol atau keterangan mengenai kenampakan yang ada di dalam peta
disebut ….
A.border C.inset E.judul
peta
B.legenda D.skala
2 .Peta berikut ini yang tidak termasuk peta tematik adalah . . . .
A.peta curah hujan C .peta
ASEAN E.peta
migrasi penduduk
B.peta arah angin D .peta
geologi
3 . Salah satu ciri khas simbol peta yang baik adalah
....
A .lengkap dan detail D .sederhana,mudah difahami
B .rumit
dan kompleks E . bentuk sama dengan
kenampakan asli
C . sulit ditiru oleh orang lain
4. Relief permukaan bumi
pada peta topografi digambarkan dalam wujud garis kontur. Wilayah yang
digambarkan dengan garis
kontur dapat menunjukan daerah yang…..
A . bergelombang C . terjal E. landai
B . datar D . bergunung-gunung
5 .Peta kecil yang dugunakan untuk menjelaskan lokasi
dari wilayah yang dipetakan ,dan biasanya
ditempatkan di pojok kiri atau kanan peta disebut ….
A.border C.inset E.judul
peta
B.legenda D.skala
6 .Setiap peta memang
harus ekuivalen. Artinya….
A .jika jarak ataupun luas
peta dikalikan sekala tersebut sama dengan luas kenyataannya
B . bentuk, lekuk-lekuk,
serta posisi dalam peta harus menyerupai keadaan aslinya
C.Keadaan dalam peta harus
sama dengan keadaan sebenarnya ( nyata )
D.arah dan segala posisi
yang ada dalam peta harus sama dengan aslinya
E.kenampakan yang
tergambar harus mencerminkan kenampakan sebenarnya
7 . Jika jarak antara
titik A dan titik B yang sebenarnya
adalah 500 Km maka jarak antara titik A dan
titik B pada peta dengan sekala 1: 1000.000 adalah…..
A . 10 cm D . 100 cm E.
500
B .50 cm E. 200 cm
8 . Sebuah peta dengan skala
1: 5000.000
akan diperkecil 2 kali, maka skala peta baru akan berubah
menjadi….
A . 1: 2.500.000 C . 1: 15.000.000 E.
1 : 12.500.000
B . 1:10.000.000 D. 1:20.000.000
9 . Berikut ini yang termsuk
industri fasilitatif adalah…..
A . minyak goreng dan kayu lapis D .upuk Urea dan kertas
B . obat-obatan dan sabun
cuci E. peralatan kedokteran dan semen
C. asuransi dan perbankan
10
. Produk industri yang bahan mentahnya memiliki resiko susut cukup tinggi pada waktu
pengangkutan sebaiknya
ditempatkan …..
A . di daerah pemusatan
penduduk D. di dekat pelabuhan atau terminal
B . di daerah pemasaran E.
di dekat perangkat teknologi yang mendukung
C. di daerah sumber bahan
mentah
11
. Industri agraris adalah industri yang menggunakan bahan dasar
dari hasil pertanian, baik hasil
langsung maupun hasil
tidak langsung. Berikut ini adalah bahan dasar industri agraris dari hasil
langsung, kecuali…..
A . Beras
C . Daging E.minyak
kelapa
B . kedelai
D. Gandum
12
. Prisip dasar teori lokasi yang dikemukakan oleh Alfred Weber adalah…..
A . pekerja sebagai aset paling dinamis
B . adanya penetapan upah minimum regional
C. analisis terhadap kemungkinan resiko susut
D . kegiatan industri sebagai kegiatan ekonomi utama manusia
E. penempatan industri dengan resiko biaya transportasi minimal
13
.Pada peta topografi memiliki kontur interval 25 m, maka skala
peta topografi tersebut adalah....
A. 1 : 2.000.000 C. 1 : 5.000.000 E.
1 : 25.000
B . 1 :250.000 D. 1 : 1.000.000
14.Salah satu komponen SIG yang berfungsi sebagai pengelola/managemen
adalah ….
A.manusia C.perangkat
lunak E.obyek
B.perangkat keras D.data base
15.Alat yang berfungsi sebagai perekam atau
pemantau obyek yang akan dikaji disebut ….
A.Citra C.wahana E.sensor
B.Radar D.atmosfer
16.Berikut ini yang bukan termasuk kompenen
pengindraan jauh adalah….
A.matahari C.obyek E.atmosfer
B.Iklim D.pengguna
17.Perhatikan ciri
spasial dari obyek berikut ini : bentuk
tajuk : seperti kerucut, warna : merah, jarak :
hampir seragam, tekstur :
halus. Hal ini dapat diinterpretasi sebagai ....
A.sungai C.stadion E.hutan cemara
B.jalan D.rumah
18.Berikut ini adalah
kompone SIG yang berfungsi sebagai tempat menyimpan data base adalah ....
A.perangkat keras C.Hard Dish E.manusia
B.perangkat lunak D.monitor
19.Berikut ini
adalah kegiatan proses pada SIG adalah ....
A.membuat data base C.memasukkan data
lapangan E.laporan
B.memasukkan data tabel D.membuat peta
20.Gambar atau foto kenampakan permukaan bumi yang
dihasilkan dari alat perekam optik dan
Elektronik disebut ..…
A.pola C.sensor E.situs
B.citra D. wahana
ESSAY
Jawablah pertanyaan berikut dengan benar !
1.Sebutkan dan jelaskan 3 bentuk proyeksi peta
2.Buatlah skema
pengindraan jauh.
3.Buatlah skema kerja pada Sistem Informasi Geografis
4.Jelaskan apa keuntungan relokasi industri bagi
negara maju dan negara berkembang.
5.Gambarkan dan jelaskan teori lokasi menurut Alfred Weber.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar